Biaya kuliah Program Pascasarjana (PPs) Universitas Negeri Yogyakarta terdiri atas:
- Biaya Matrikulasi
- Sumbangan Pengembangan Institusi atau sumbangan fasilitas
- Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP)
Matrikulasi berupa pembekalan Bahasa Inggris dan Statistika, biayanya sebesar Rp 300.000 per mata kuliah. Sumbangan pengembangan institusi lain antara Program Magister dengan Doktoral. Begitu pula Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP) pembebanannya tergantung program yang diikuti serta jalur masuk (mandiri atau non reguler/kerjasama).
Komponen biaya di atasĀ berlaku untuk semua program studi. Dengan begitu antar program studi pada jenjang yang sama tidak ada perbedaan atas biaya yang dikenakan, berikut daftarnya:
BIAYA PENDAFTARAN DAN PENGEMBANGAN FASILITAS FISIK
BIAYA SUMBANGAN PEMBINAAN PENDIDIKAN (SPP)
Daftar Program Studi Pascasarjana UNY
Program Doktoral (S3)
- Penelitian dan Evaluasi Pendidikan* (PEP)
- Pendidikan Teknologi dan Kejuruan* (PTK)
- Pendidikan (IP)
- Administrasi Pendidikan (AP)
- Ilmu Pendidikan Bahasa (IPB)
Program Magister (S2)
- Penelitian dan Evaluasi Pendidikan* (MPd)
- Pendidikan Teknologi dan Kejuruan* (MPd)
- Administrasi Pendidikan* (MPd)
- Pendidikan Non Formal (MPd)
- Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (MPd)
- Linguistik Terapan* (MPd/MHum)
- Teknologi Pembelajaran* (MPd)
- Pendidikan IPA (MPd)
- Pendidikan Matematika (MPd)
- Ilmu Keolahragaan* (MOr)
- Pendidikan Dasar (MPd)
- Bimbingan dan Konseling
- Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
- Pendidikan Bahasa Inggris
- Pendidikan Bahasa Jawa
- Pendidikan Ekonomi
- Pendidikan Geografi
- Pendidikan Sejarah
- Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
- Pendidikan Biologi
- Pendidikan Kimia
- Pendidikan Fisika
- Pendidikan Anak Usia Dini
- Pendidikan Luar Biasa
- Pendidikan Seni
- Pendidikan Teknik Elektronika dan Informatika
- Pendidikan Teknik Elektro
- Pendidikan Teknik Mesin
- Pendidikan Kesejahteraan Keluarga
- Psikologi
*) terakreditasi unggul
Informasi selengkapnya : http://pps.uny.ac.id/
Selamat siang.Maaf boleh Tanya apakah pendaftaran mahasiswa baru pasca sarjana sudah ditutup,maksudnya program studi Pendidikan liar biasa.
Maaf maksudnya Program studi Pendidikan Luar Biasa
Selamat siang,
apakah pendaftaran mahasiswa utk FKIP Magister S2 masih dibuka?
Selamat malam, kapan pendaftaran mahasiswa FKIP Magister S2 dibuka ??